Laman

Kamis, 01 Januari 2015

Lorong Sunyi

Lorong by ranggabozz
Sumber Foto:
http://ranggabozz.deviantart.com/art/Lorong-332845968

Peristiwa-peristiwa itu semakin membuatku masuk ke lorong sunyi. Tidak ada cahaya dan nyaris membutakan mata batinku. Alhamdulillah, aku masih bisa melangkah dengan sisa-sisa tenagaku. Merambat pada tembok-tembok yang tak rata. Dan terus berharap dapat menemukan hidup nan baik.

Wiradesa, 14 Oktober 2014.

Tidak ada komentar: